Knalpot Honda PCX di Indonesia pun punya marking lulus uji Uni Eropa

on

arantan-emark arantan-emark2

Di knalpot Honda PCX ada 2 emboss E 13, yang satu berbentuk bulat dan satu lagi berbentuk kotak dengan sudut tumpul. Ini marking pass kalau knalpotnya sudah lulus uji yang dikeluarkan oleh, Luxemburg. Stampel E Uni Eropa atau yang diluar disebut EU E marking ini  punya arti begini:

E-Marking is a widely recognized mark in the automotive industry covering the safety requirements of automotive vehicles and their component across Europe. E-Marking was established from the Regulation of Economic Commission of Europe (ECE). Presently the ECE is comprised of 28 European countries extending to both EU and NON-EU members across Eastern and Southern Europe. In general ECE members will accept the test report and certificate that is in compliance with ECE regulations. All tests should be performed in the accredited test institution in ECE members.

http://www.leocorp.cn/english/Emark.htm

Ini beberapa kode negara yang mengeluarkan E marking:

  • E1 Germany
  • E2 France
  • E3 Italy
  • E4 the Netherlands
  • E6 Belgium
  • E7 Hungary
  • E8 Czech Republic
  • E9 Spain
  • E13 Luxembourg

So negara yang mengeluarkan marking untuk Honda PCX adalah Luxemburg, negara diantara Jerman, Belgia dan Perancis. Negara kecil berpenduduk 537.853 per 2013.

Dengan hasil uji yang terakreditasi oleh Uni Eropa di Luxemburg, maka Honda PCX bisa dijual di 28 negara yang tergabung dalam ECE.

13 Comments Add yours

  1. stevant berkata:

    Ya wajar mas wong PCX kan produk global selain dijual di Asia juga di Amerika dan Eropa….:-)

  2. motor saya di knalpotnya cuma ada emboss suzuki pak…

  3. Duinnn berkata:

    Belum jelas, covering safety requirement, electromagnetic?

    1. arantan berkata:

      Masih nyari, apa-apa saja yang masuk di testnya.

  4. Haroem berkata:

    wih kereh AHM….

    1. itu bukan produk AHM…
      itu Honda Thailand…

      -_-“

      1. rizky berkata:

        jadi ga semuanya punya marking lulus uji
        eropa di PCX yah ?

      2. Andi berkata:

        Produk AHM turunan dari Honda Dio, yaitu Spacy PGM-FI, di knalpotnya tertulis : HM KZL IN1 CAT.
        Tidak ada tulisan lain. Sudah saya raba-raba (… 😛 …), siapa tahu di-emboss dibagian yg tidak terlihat.

        Piaggio Liberty 150ie produksi Vietnam, tertulis : SM60D e3 e9 e13 (lulus uji di Italia, Spanyol, dan Luxemburg).

  5. kang ari berkata:

    o gitu ya,jos lach

  6. motobikerz berkata:

    Skutik Mio merah pasang jok warna hijau metalik..
    http://motobikerz.com/archives/600

  7. octopus berkata:

    Sy lagi di tsim sha tsui liat ada pcx putih lewat jadi ingat yg punya blog 🙂
    Gak kebayang deh naik motor di musim dingin kayak begini.

Tinggalkan Balasan ke Roy (X-Road Wannabe - Trellis Edition) Batalkan balasan