Kadang brand keukeh mencoba mengambil arah motor yang tidak diambil pendahulunya, maksudnya sih bener, dengan begini segemen yang lain bisa ikut terambil. Coba lihat Honda CBR 250R, diatas kertas apa yang salah dengan motor ini? Kenceng, iya, irit iya, teknologi dan konon bisa juara di Sentul, tapi nyatanya di Indonesia penjualannya sulit lah. Brand boleh…
Hari: 25 Oktober 2013
Oi! CBR 250R ganti fairing ooi! Kok nggak rame yaaah?
Gelo… Rasanya baru kali ini ada gossip yang harusnya menarik tapi nggak rame di blogger an! Kenapa yak? Kalau tebakan saya karena yang di update Honda justru bukan problem utamanya, tapi fairingnya aja. Sementara mesin tetap 1 silinder otomatis untuk urusan bunyi yaaaa… kalau pun beda, ya bedanya nggak akan jauh juga dari … *maaf*…
Busy week untuk pengguna apple: Update OS X Maverick, install BB di iOS, update iOS …
Beberapa update di tumplekin sekaligus dalam 1 minggu. Yang pertama saya update sebetulnya OS X Maverick, tapi karena filesizenya besar yaitu 5 gig, saya perlu 2 hari lebih untuk download, proses instalasinya pun lama. Tapi untunglah dapat terinstall, walau prosesnya tidak berjalan dengan mulus. Saya update OS dari 10.8.5 ke 10.9, dari terbaru ke yang…
Kesalahan: Saya baik di jalan, saya mengharapkan orang lain juga baik …
Saya baik-baik bro… kalau di lampu merah ya maunya di belakang-belakang saja, nggak motong jalannya orang lain, nyantai bro, dipotong orang sekali dua kali juga nyantai, mungkin si pemotong lagi buru-buru…