Vespa di Parjo 2013 pas untuk komunitas, semoga pas untuk jualan!!!

Vespa di parjo tampil sangat mendominasi dan memang sangat pas dengan parjonya. Karena parjonya sendiri di kenal sebagai bursanya oldies dan second, parjo mencoba mengambil target yang maunya berbeda dengan otobursa.  Jadi kalau masang Vespa disana ya paslah, apalagi ketidak tampilan Honda – Yamaha, bikin Vespa jadi wah sekali. Vespa disana tampil all out, coba…

Foto-foto Vespa LX dan X 3 valve, kelihatan bedanya?

3valve cui! Foto-foto ini saya ambil dari pasar jongkok otomotif, beberapa foto Vespa S yang awal dibuat experimen dengan nge-over dikit. Di pasar jongkok (parjo 2) Vespa tampak mendominasi, no Honda – no Yamaha, no Suzuki, secara brand gedenya, cuman ada TVS. Kalau ada penampakan Honda-Yamaha pun, areanya cuman 1 tenda kecil, saya aja sampai…