Waktu saya hadir ke Mark Plus conference 2013, saya melihat banyak nama besar yang hadir di tempat, ada Pak Dahlan, Pak Jokowi, Dirut KA, Pak Hasnul, Pak Dino dan lain-lain. Mereka-mereka ini yang dianggap punya kontribusi exceptional secara marketing dalam bidangnya masing-masing. Waktu opening speech dari Pak Dahlan, disebutkan ada 2 ciri manusia Indonesia modern….